Cara Mengganti Template Blog di Blogger dengan Template Hasil Download

Cara Mengubah Template Blog Blogspot- Jika Sobat ingin mengganti template blog dengan template pilihan yang telah sobat download gratis atau beli lewat situs penyedia template, maka langkah-langkah yang sobat lakukan adalah sebagai berikut :

1. Pastikan format templatenya adalah format xml. Sobat juga bisa pilih-pilih dan mendownload template blog format xml secara gratis di Koleksi Template Blog Responsive Gratis dan Premium

Cara Mengganti Template Blog di Blogger dengan Template Hasil Download
2. Login di  www.blogger.com
3. Klik template

Dasbor Blogger

4. Klik Cadangkan/Pulihkan

Dasbor Blogger

5. Unduh dulu template asli sebelum diganti ( untuk persiapan/jaga-jaga jika sobat ingin kembali ke template semula ), klik Choose File ( pilih template yang telah sobat download sebelumnya ), dan klik Unggah
Cara Mengganti Template Blog di Blogger dengan Template Hasil Download

6. Tunggu sampai proses unggah selesai. Jika sudah selesai, lihat hasilnya.

Demikian Cara Mudah Mengganti Template Blog. Semoga bermanfaat